Klik Lihat

Berbagi Informasi Menarik Di Dunia

Kata-Kata Motivasi Perjuangan Pahlawan


Kata-Kata Motivasi Perjuangan Pahlawan

Kata-Kata Motivasi Perjuangan Pahlawan - Kita pasti sudah tahu bahwa negara kita Indonesia sudah merdeka sejak tahun 1945.Kemerdekaan tersebut bukan sesuatu yang mudah,kita terus-terusan dijajah oleh berbagai negara seperti Portugis,Belanda,dan Jepang.Namun berkat perjuangan para pahlawan yang mati-matian berperang meraih kemerdekaan,kita dapat merasakan kemerdekaan sampai saat ini,sehingga kita harus menghargai jasa para pahlawan dan berjuang memajukan negara Indonesia.Karena kebetulan menjelang hari kemerdekaan,maka dari itu,kali ini saya akan berbagi Kata-Kata Motivasi Perjuangan Pahlawan :



“Merah darahku adalah ungkapan bahwa semangat yang berkorbar tidak akan padam hingga tetesan darah terakhir dan putih tulangku adalah mental baja yang tidak akan pernah pudar walau panasnya peluru menembus tubuh.”

“Lemah dan kuat dalam sebuah perjuangan untuk memperjuangkan kehidupan yang layak adalah sebuah pilihan.”

“Jadikanlah bahu kalian kokoh layaknya baja karena masih banyak sodara-sodara kita yang memerlukan tempat untuk bersandar.”

“Untuk mendapatkan sebuah kemenangan, canggihnya sebuah perlengkapan persenjataan bukanlah ukuran karena tekad yang kuat adalah modal utama dalam mencapai sebuah tujuan yang mulia.”

“Tancapkan niat untuk memberikan kehidupan yang layak untuk generasi setelah kita, maka tuhan akan memberikan kemudahan dan keajaiban layaknya bambu runcing yang bisa mengalahkan senjata-senjata yang terbuat dari baja.”

“Jadikan perbedaan sebagai sebuah keunikan dalam berbangsa dan bernegara agar terlihat indah dengan banyaknya warna dan janganlah menjadikan sebuah perbedaan sebagai kesombongan akan rasa paling benar dalam berfikir dan bertindak karena perbedaan yang mengakibatkan perpecahanlah yang membuah bangsa dan negara melemah.”

“Jika kita tidak mampu untuk memberikan yang terbaik untuk negara, agama dan keluarga maka tancapkanlah sifat jujur, peduli terhadap rakyat terhadap diri sendiri karena tanpa sebuah kejujuran negara dan isinya akan rapuh dan akan mudah kembali terjajah.”

Semoga bermanfaat ^_^
Judul: Kata-Kata Motivasi Perjuangan Pahlawan
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Klik Lihat

Terimakasih Telah Berkunjung !.. Silahkan Sampaikan Kritik dan Saran sobat Pada Kolom komentar dibawah ini Dengan Catatan Tetap dalam Kesopanan.. Sekian Dan Terimakasih.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Kata-Kata dengan judul Kata-Kata Motivasi Perjuangan Pahlawan. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://kliklihat.blogspot.com/2013/08/kata-kata-motivasi-perjuangan-pahlawan.html. Terima kasih!

2 komentar untuk "Kata-Kata Motivasi Perjuangan Pahlawan"

  1. keren gan memotivasi ane :D salam blogger. kunjungi balik ya

    BalasHapus
  2. keren-keren gan,, kata-kata dari Bung Karno juga menarik dan memotivasi,,

    koment back www.ankurniawan.blogspot.com

    BalasHapus